DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebuah survei global yang dirilis dan dikutip oleh Dialeksis.com menyebutkan bahwa semakin banyak anak muda di berbagai belahan dunia mulai meninggalkan agama warisan, yakni agama yang mereka anut karena diturunkan dari keluarga dan lingkungan. Fenomena ini menunjukkan adanya jarak yang semakin melebar antara generasi muda dengan nilai-nilai spiritual yang sebelumnya menjadi bagian tak terpisahkan dari identitas mereka.
DIALEKSIS.COM | Gayahidup - Sebuah laporan terbaru dari Pew Research Center mengungkapkan fenomena pergeseran keyakinan di kalangan generasi muda global. Berdasarkan survei terhadap hampir 80.000 orang dewasa di 36 negara, semakin banyak anak muda meninggalkan agama yang diwariskan orang tua mereka, beralih menjadi ateis, agnostik, atau tidak berafiliasi dengan agama apa pun.